Ketua DPC PKB Mura Sambut Hangat Kehadiran Bapak Doni, Mengantar Berkas Pendaftaran Bacalon Bupati Mura

Dunia politik

MURUNG RAYA / SEMAKU.net – Sambutan ketua DPC partai kebangkitan Bangsa PKB Mura, Dalam rangka pengantaran berkas Pendaftaran Bacalon Bupati Murung Raya, Dr DONI, SP, M.SI,yang berlangsung di sekretariat DPC PKB Kabupaten Murung Raya. Rabu,
08/05/2024.

Ketua DPC PKB Mura H. RAHMANTO. M. SH.I, MH, Dalam sambutannya, menyampaikan Terimakasih Kepada yang terhormat ketua DPC PDI Perjuangan kabupaten Murung Raya, dan anak-anak muda PDI perjuangan kab mura.


Yang sangat luar biasa bersama-sama mendampingi penyerahan berkas pendaftaran, bakal calon Bupati dan wakil Bupati kabupaten Murung Raya, pada kesempatan hari ini,”ungkap nya, H. Rahmanto M. SH.I. MH.

Izinkanlah kami mengawali sambutan ini serta mengajak kita semua untuk senantiasa memanjatkan puji syukur ke hadirat Allah Tuhan Yang Maha Kuasa, karena atas limpahan Taufik dan karunianya kita dapat bertemu dan dipertemukan di langkahkannya kaki kita di bukakan hati kita sehingga bisa bertemu dan bersilaturahmi pada kesempatan hari ini dalam rangka mengikuti prosesi rangkaian kegiatan pendaftaran bakal calon Bupati Murung
Raya, Atas izin Allah Tuhan yang maha kuasa mudah-mudahan apa yang menjadi Harapan kita untuk membangun kabupaten murung raya ini bisa dikabulkan oleh Allah swt, tuhan yang maha esa.

“Selaku ketua DPC PKB kabupaten Murung Raya dan mewakili jajaran pengurus tentunya saya dan kami semua’ sangat menyambut baik atas niat mulia dan kedatangan
Bapak Dr DONI, SP, M.SI,
dalam rangka pendaftaran bakal calon ini dan tentu ini akan sambut dengan kedua tangan terbuka.

Dan harapan kami kami sebagaimana mestinya, Nah maka oleh karena itu saya ingin kita semua bahwa PKB partai kebangkitan bangsa, dari hasil pemilu legislatif kita pada tanggal 14 Februari 2024. kemarin amanah masyarakat menempatkan diri dan mendapatkan posisi sebagai pemenang kedua setelah PDI-P ini kami rasa cukup menjadi modal dasar kita berkoalisi, dan modal dasar bagi kita semua untuk membangun kabupaten Murung Raya yang kita cintai bersama ini.

Untuk lebih baik di masa-masa yang akan datang, Nah maka tidak salah dan sangat tepat sekali tentunya ketika hari ini Bang Dr DONI SP, M.SI, beserta rombongan datang dan memenuhi persyaratan yang telah dipasarkan oleh partai walaupun sebetulnya karena sejarah Pemilukada Kita sejak 2008 2018 terakhir PKB ini selalu bersama-sama dengan perjuangan kita dapat merajut langkah pembangunan.

Kedepan sesuai apa yang di harapkan oleh semua kalangan masyarakat,
dan mudah-mudahan harapan kita di Pemilukada 2024-2029 berikutnya nama bapak dr DONI SP, M.SI,  yang mendapatkan mandad kepercayaan sebagai pemegang amanah dari sekjen DPP PKB pusat, tuturnya H. RAHMANTO, M. SH.I, MH. [Longking]

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *